Jadi Dukun Di Film Exhuma, Potret Lee Do Hyun Hilangkan Kesan Imut Menjadi Tampan Dan Sexy

Lee Do Hyun 3
Sumber :
  • Instagram

Olret –Salah satu aktor Korea Selatan, Lee Do Hyun, selama ini dikenal sebagai pria imut dan tampan di berbagai drama/film yang diperankannya. 

8 Film dan Drama Korea Park Ji Hyun, Two women Hingga Flex X Cop

Bahkan dia juga mendapatkan kesan visual sebagai suami idaman setiap wanita. 

Lee Do Hyun 1

Photo :
  • instagram
Drama Korea Love in the Big City: Pandangan Tentang Cinta, Nafsu, dan Kesepian

Namun di film terbarunya mendatang, Exhuma, Lee Do Hyun akan meninggalkan kesan pria tampan imut menjadi pria tampan yang sexy. 

Penasaran Yuk Cek potret Lee Do Hyun dalam Film Exhuma bersumber dari Koreaboo.com ini. 

1. Lee Do Hyun Berperan Sebagai Bong Gil. Bong Gil adalah seorang dukun muda yang ahli mantra

7 Top Aktris K-Drama Tahun 2024: Kim Ji Won, Kim Hye Yoon Hingga Bae Suzy

Lee Do Hyun 2

Photo :
  • instagram
Halaman Selanjutnya
img_title