Beauty Newbie, Drama Terbaru Win Metawin dan Baifern Pimchanok
Minggu, 27 November 2022 - 19:13 WIB
Sumber :
- GMMTV
Dia pun lalu mempertanyakan kenapa Prima Paspimol melakukan operasi kecantikan dan Prima Paspimol menjawabnya dengan sinis, orang yang terlahir tampan seperti kamu tidak adak mengerti.
Selain itu, ada juga Faye seorang mahasiswi cantik dan baik hati yang dianggap sebagai malaikat di kampus tersebut. Lalu siapakah yang akan mencintai Baifern?
Pemeran Beauty Newbie Thailand
Drama yang akan tayang di GMMTV tahun 2023 diperankan oleh aktor dan aktris berbakat dan populer di bawah agensi tersebut. Berikut daftar pemerannya.
- Baifern Pimchanok Luevisadpaibul sebagai Prima Paspimol
- Win Metawin Opas-iamkajorn sebagai Karin Sayapisit
- Fah Yongwaree Anilbol sebagai Faye
- Great Sapol Assawamunkong
Tanggapan fans soal Beauty Newbie
Setelah GMMTV merilis poster dan trailer drama Beauty Newbie, para penggemar pun terkejut saat melihat pemeran drama ini, yakni. Win Metawin dan Baifern Pimchanok.
Halaman Selanjutnya
Sampai dengan 27 November 2022, Trailer dari drama ini sudah ditonton lebih dari 326 ribu. Berikut beberapa komentar warganet di akun Youtube GMMTV.