Butuh Oleh-oleh Khas Yogyakarta? Datang Saja ke Pasar Beringharjo

Pasar Bringharjo Yogyakarta
Sumber :
  • instagram

Pasar tradisional ini mendapatkan penghargaan nasional sebagai Pasar Tradisional Terbaik Nasional pada tahun 2013. Tidak heran lagi jika pasar ini dikenal oleh wisatawan lokal maupun mancanegara. Sebelum mengunjungi pasar ini, sebaiknya kamu harus mengetahui beberapa informasi berikut ini.

Lokasi Pasar Bringharjo

Warganet Setuju Dengan Kartika Putri Soal Sindir Wanita Berhijab Pakai Rok Sebetis di Mal

Pasar Bringharjo Yogyakarta

Photo :
  • instagram

Kawasan Pasar Beringharjo sangat mudah untuk ditemukan karena pasar ini terletak di kawasan Jalan Malioboro. Pasar ini terletak di Jalan Pabringan No.76, Ngupasan, Gondomanan, Kota Yogyakarta. Lokasinya yang cukup strategis, Pasar Beringharjo sangat mudah di akses menggunakan kendaraan pribadi ataupun kendaraan umum.

Halaman Selanjutnya
img_title
Sabarlah! Dia yang Telah Tertulis Untukmu Akan Tetap Menjadi Milikmu