Perjalanan Menyusuri Keindahan Alam Wisata Ciwidey

Destinasi wisata ciwidey
Sumber :
  • Viva/Idris Hasibuan

Perjalanan menggunakan motor memang lebih dinamis dibandingkan dengan kendaraan lainnya. Sepanjang perjalanan yang masih sepi membuat jalanan lancar. Udara yang segar serta dingin pagi sesekali menusuk kalbu.

Viral Kawasan Konservasi Ranca Upas Rusak, Akibat Komunitas Trail Adventure

Tak terasa waktu berlalu, hingga akhirnya saya terpukau dengan keanggunan Purwakarta. Sebuah kota kecil yang sejuk dengan khas wayang dan lampion bertebaran sepanjang perjalanan.

Roda motor terus melaju tiada henti, jam berlalu begitu saja hingga akhirnya kami memutuskan untuk melewati arah subang dibanding langsung menuju bandung. Karena menurut zifta jalanan dari Subang lebih sepi dan banyak destinasi yang bisa memanjakan mata. Tak salah memang, hingga akhirnya kami bertemu dengan hamparan kebun teh di Subang.

6 Drama Korea Terbaik yang Diperankan Oleh Lee Sang Yeob

Sambil menikmati hamparan kebun teh yang luas dan menyegarkan mata, kamu juga bisa menikmati suasana yang syahdu khas hutan Subang yang sejuk dan tentunya bisa menenangkan pikiran.

Kebun teh Ciater sangat dikenal oleh para pelancong yang melakukan rekreasi di kawasan Subang dan sekitarnya. Kawasan kebun teh Ciater berada di tepi Jalan Raya Bandung – Subang yang mulai beroperasi pada tahun 1937.

Memasuki Kawasan Lembang, Hutan Pinus Cikole Resort Menjadi Tempat Memulihkan Tenaga Sejenak.

4 Fakta Seng Supachkok Welasmongkonchai di Don't Say No Series

Hutan Pinus Cikole

Photo :
  • Viva/Idris Hasibuan

Tak terasa, roda motor pun kembali melaju dengan kencang. Bebarapa kali kami melihat destinasi yang baru, namun karena tujuan utama adalah camping di Ciwidey sehingga kami sering menghiraukannya. Hingga pada akhirnya mata memandang melotot, sebuah hutan pinus yang sangat ramai di kunjungi membuat kami penasaran.

Halaman Selanjutnya
img_title