7 Tanda Teman Yang Hanya Pura-Pura Baik Di Depanmu. Berhenti Terlalu Percaya Padanya!
Sabtu, 30 Desember 2023 - 12:57 WIB
Sumber :
- Freepik.com
Justru teman-teman yang pura-pura baik tidak akan peduli, fokus menjadi penjilat bahkan mengompori. Tapi saat kamu terjatuh dan rugi, mereka tidak akan peduli.