Berikut 5 Hal yang Harus Kamu Persiapkan Soal Pernikahan, Supaya Gak Kaget!
- freepik.com
{{ photo_id=96 }}
Jika saat pacaran dengannya kamu mudah bilang putus saat pacarmu membuat kamu marah atau kesal. Maka setelah menikah, kamu harus mengingat kata-kata 'putus' itu haram untuk diucapkan.
Selain itu, meski sudah lama pacaran, biasanya kamu baru akan mengenal pasanganmu seutuhnya setelah menikah. Kelebihan dan kekurangannya benar-benar kamu ketahui.
Dan disitu kamu kamu harus belajar untuk menerima dirinya dengan sepenuhnya. Usahakan pula untuk tetap bertahan sampai akhir dan semoga pernikahan itu hanya terjadi seumur hidup sekali.
3. Meski Kamu Tak Menyukai Drama. Tapi Drama Baby Blues, Pertengkaran Karena Masalah Finansial Hingga Perhatian Pasti Akan Terjadi
Untuk wanita kamu harus sangat bersiap menghadapi baby blues setelah melahirkan buah hati. Jangan biarkan dirimu menyerah dan menyesal karena kalah. Sedang untuk lelaki, jadilah suami yang mengerti bahwa babyblues itu benar-benar ada dan bisa mengancam buah hati juga istrimu. Karenanya jadilah suami yang siap siaga.
Selain baby blues, drama yang paling sering terjadi adalah masalah finansial. Bahkan terbukti banyak pasangan yang bercerai karena masalah itu.