Kenapa Ada Orang yang Hobi Ghosting? Ini Penyebabnya
Jumat, 21 Februari 2025 - 16:02 WIB
Sumber :
- tvN
Olret – Ghosting tiba-tiba menghilang tanpa jejak dalam hubungan bukan cuma bikin sakit hati, tapi juga bikin penasaran. Kenapa sih seseorang bisa begitu aja pergi tanpa pamit?
Nah, ternyata ada beberapa alasan kenapa orang suka ghosting. Yuk, kita bahas!
1. Takut Konfrontasi
Cara Menghindari Gebetan yang Menghosting
Photo :
- tvN
Banyak orang yang memilih ghosting karena nggak mau ribut atau menghadapi percakapan yang nggak nyaman. Mereka lebih suka menghindar daripada harus menjelaskan alasan sebenarnya kenapa mereka nggak tertarik lagi. Simpel, tapi nyebelin!
2. Cepat Bosan
Beberapa orang, terutama mereka yang punya sifat mudah bosan, cenderung gampang kehilangan ketertarikan dalam hubungan.
Halaman Selanjutnya
Awalnya bisa super intens, tapi begitu mereka merasa hubungan mulai monoton atau nggak sesuai ekspektasi, mereka lebih memilih menghilang.