Pahamilah, Menikah Tidak Sesederhana Membalikkan Telapak Tangan

Menikah
Sumber :
  • instagram

Viral di X, Cowok Ini Menikah Dengan Gadis Lain Meski Sudah Memiliki Anak 6 Bulan

Kata Ummi, Menikah Itu Tidak Sesederhana Aku dan Kamu Menjadi Kita. Bukan juga soal nanti ada yang ngebonceng dan antar jemput. Dan bukan pula soal menghilangkan rasa kesepian dan membagi beban. Karena kamu juga sangat ingin membagi beban yang lainnya.

Menikah juga bukan sekedar membuat foto berdua menjadi paling hits dan romantis dengan muka dibuat sok manis. Atau merasa sangat senang sekali karena sudah memiliki imam pribadi. Bukan, bukan hanya itu saja.

Menikah Itu Juga Tentang Bagaimana Ibumu dan Ayahmu Bangga Menjadikanku Sebagai Menantu.

Halaman Selanjutnya
img_title
Viral Kasus Perselingkuhan : Menikah Diam-Diam Hasil Perselingkuhan