Bersabarlah! Jodoh Itu Ada Masanya dan Waktunya!

Jodoh
Sumber :
  • instagram

Jangan Pacaran Lagi, Setelah Putus Berkali-Kali. Ini 5 Alasannya!

Tidak masalah lama dengan mencari atau menunggu. Tidak apa seakan sepi, asal dalam pencarian dan penantianmu selalu berada di jalan yang di ridhoi oleh-Nya. Karena memang pada dasarnya jodoh itu datang bukan pada saat kamu menginginkannya, tetapi saat kamu telah benar-benar membutuhkannya.