9 Aktor Korea yang Paling Populer Lahir di Bulan Juli
Minggu, 26 Juni 2022 - 16:37 WIB
Sumber :
- u-repot
5. Kim Bum, 7 Juli 1988
Beberapa drama korea yang dibintangi Kim Bum yang semakin melejitkan karirnya adalah Boys Over Flowers (2009), Tale Of The Nine Tailed (2020), Law School (2021), Ghost Doctor (2022).
6. Choi Tae-joon, 7 Juli 1991
Beberapa drama korea yang dibintangi oleh Choi Tae-joon adalah Missing 9 (2017), Exit (2018), So I Married The Anti-Fan (2021)