5 Tanda Tersembunyi Kalau Kamu Sebenarnya Lagi Kesepian
Kamis, 4 Januari 2024 - 15:35 WIB
Sumber :
- freepik.com
Kamu jadi sulit tidur. Sebentar-bentar terbangun dan tidurmu gelisah. Meskipun kuantitas jam tidurnya sama, tapi kualitas tidurmu jadi menurun.
4. Kamu jadi jauh gampang stress daripada biasanya
Menurut Psychology Today, orang yang kesepian punya level stress yang lebih tinggi dibandingkan orang yang tidak kesepian. Baik saat dihadapkan stressor yang sama, untuk hal-hal kecil, bahkan dalam kondisi rileks sekalipun.
5. Kamu tetap merasa hampa sekalipun ada di keramaian
Misalnya pas lagi bareng sama teman-teman atau keluarga, kamu malah sibuk main ponsel sendiri. Ini seringkali karena kamu sebenarnya tidak merasa terhubung dengan mereka. Sekalipun di tempat ramai, hatimu tetap merasa kosong.