6 Kuliner Bandung Legendaris, Ada yang Berusia 90 Tahun

Kuliner Bandung Legendaris
Sumber :
  • google image

Roti Gempol juga merupakan salah satu jajanan legendaris di Bandung. Toko Roti Gempol ini sudah ada sejak tahun 1958 dengan dua pilihan roti gandum dan roti tawar biasa.

Resep Oseng Ayam Pedas, Praktis Untuk Lauk Sehat dan Nikmat Keluarga

Yang membuat roti ini istimewa ialah isiannya seperti, telur dan daging atau telur, daging, dan keju. Ada pula roti manis dengan isian susu, nanas, kacang, dan srikaya yang dapat dicampur hingga tiga rasa. Harga roti dibanderol mulai Rp11.000 hingga Rp53.000 tergantung ukuran dan isiannya.

Nah, kamu pasti sudah terbayang sarapan roti atau surabi, makan siang mi kocok, dan kulineran malam dengan seblak pedas kan? Selain bisa dinikmati di tempat, jajanan seperti roti dan colenak juga cocok untuk oleh-oleh.

Hanoi- Tempat Terbaik untuk Pecinta Makanan di Vietnam