Hantu Demokrasi dan Politisasi Ruang Publik di Desa

Hantu Demokrasi dan Politisasi Ruang Publik di Desa.
Sumber :
  • Pixabay

Keegoisan dan keberingasan pengusaha hari ini bukan hanya dipertontonkan di tingkat atas, namun juga telah masuk sampai di ruang-ruang privat. Tidak ada kebebasan, itu kesimpulan yang bisa kita buat bersama, kejadian seperti ini menjadi titik tolak kita bersama untuk terus melakukan perlawanan, serta mengevaluasi seluruh tatanan yang ada pada masyarakat. Kekuasaan yang diperoleh dengan cara-cara yang kotor dan sangat menjijikan pada dasarnya akan menghasilkan pemimpin yang tidak punya kepribadian yang tidak baik.

5 Alasan Tetangga Lebih Memilih Cuek Atau Diam Saat Melihat KDRT Di Lingkungannya

Terulang kembali masyarakat akan menjadi tumbal dalam politik kepentingan. Hiduplah mereka yang senang mengisap darah rakyatnya sendiri.