Meski Cinta, Inilah 6 Alasan Pria Tak Kunjung Melamar Kekasihnya. Wanita Harus Tahu!

Tanda Peringatan Bahwa Seorang Pria Kurang Mencintaimu
Sumber :
  • freepik.com

Olret –Siapapun yang menjalin hubungan tentu berharap hubungan tersebut bisa mencapai tahap paling serius yaitu pernikahan. Masalahnya, peran melamar disini ditentukan oleh pihak pria. Sedang, wanita hanya bisa menunggu atau meminta dilamar setelah merasa siap. 

4 Zodiak yang Kemungkinan Merangkul Cinta Lintas Batas dan Menetap di Luar Negeri

Namun, ternyata ada beberapa alasan kenapa pria tak kunjung melamar kekasihnya. Dan hal itu bukan karena mereka tidak cinta. Tapi karena beberapa alasan ini. Apa saja itu? yuk simak selengkapnya

1. Pernikahan Belum Jadi Prioritas Utama 

Setiap orang mempunyai target dalam hidup. Apalagi untuk para pria yang mempunyai tanggung jawab besar dalam pernikahan kelak. 

4 Zodiak yang Selalu Ngotot Membayar Tagihan Saat Kencan

Karena itu, kebanyakan pria yang punya visi misi, lebih memprioritaskan sukses/mapan dulu sebelum menikah. Hal ini agar kelak dia dapat membahagiakan dan bertanggung jawab dengan baik pada kekasih hatinya. 

Nah, alasan inilah yang sering menyebabkan pria tak kunjung melamar dan meminta wanitanya untuk bisa bersabar. Untuk menghadapi pria seperti ini, wanita harus bisa berkompromi tapi juga tegas.

2. Punya Trauma Pernikahan 

Halaman Selanjutnya
img_title
Viral di X, Cowok Ini Menikah Dengan Gadis Lain Meski Sudah Memiliki Anak 6 Bulan