Bila Belum Bisa Berdua Lebih Baik Berdoa Meminta yang Terbaik Menurut-Nya
Jumat, 4 Agustus 2023 - 07:48 WIB
Sumber :
Bosan dan Jenuh Sebenarnya Tergantung Cara Kamu Mengendalikan Hati, Jika Sabar dan Doa Menjadi Teman Baikmu Selama Belum Bisa Berdua Akan Menyenangkan.
Rasa bosan dan jenuh memang sering datang tak di udang, namun bukan berarti kamu tak bisa menghindarinya. Jenuh dan bosan itu tergantung seberapa bijak kamu mengendalikna hati. Jika memang sabar dan doa menjadi teman baikmu tentu selama belum bisa berdua akan menyenangkan bagimu.
Dengan masih sendiri, kamu masih bisa melakukannya tanpa ada batas. Nikmati kesendirianmu dengan berbagai hal yang bermanfaat, karena kelak bila kamu sudah berdua belum tentu bisa melakukan semua yang kamu inginkan. Karena ada dia yang harus kamu perhatikan dan harga, dan semuanya bisa jadi harus melalui diskusi yang alot.
Halaman Selanjutnya
Karenanya Berdoa Saja Kepada Allah Sebanyak-banyaknya, Hingga Hatimu Tidak Pernah Merasa Kesepian dan Gamang.
Baca Juga :
MU Mendapat Kabar Duka dari Mason Mount