Mengenal Gede Andika : Penggerak KREDIBALI dari Desa Pemuteran

Gede Andika
Sumber :
  • idntimes

Sebagai informasi,  bank sampah merupakan konsep pengumpulan sampah kering dan dipilah serta memiliki manajemen layaknya perbankan tapi yang ditabung bukan uang melainkan sampah.

Gede Andika, Pemuda Inspiratif di Balik Kisah Terciptanya KREDIBALI

Warga yang menabung yang juga disebut nasabah memiliki buku tabungan dan dapat meminjam uang yang nantinya dikembalikan dengan sampah seharga uang yang dipinjam.

Untuk prosesnya sendiri sangat mudah, pertama sampah plastik yang dikumpulkan siswa ditimbang dengan satuan kilogram. Lalu sampah ditabung di Plastic Exchange untuk ditukar beras.

Terinspirasi dari Pokemon Go, I Gede Merta Yoga Ciptakan Aplikasi Fish Go untuk Bantu Nelayan Bali

Beras yang didapat akan dibagikan kepada penduduk lanjut usia yang kurang mampu di sekitar Desa Pemuteran. Acara pembagian beras dilakukan setelah test kemajuan kompetensi di setiap semester.

Apa yang membuat Aktivitas KREDIBALI di tengan pandemi?

I Gede Andika Wira Teja

Photo :
  • satu-indonesia.com
Mengenal Alvinia Christiany, Teman Autis yang Menginspirasi

Aktifitas KREDIBALI bisa lancar di tengah pandemi setelah berkoordinasi dengan perangkat desa setempat. Syaratnya mematuhi protokol kesehatan dan semua pesertanya menjaga jarak.

Halaman Selanjutnya
img_title