10 Ide Kegiatan Isra Mi'raj di Sekolah, Cocok Untuk SD, SMP dan SMA

Isra Mi'raj
Sumber :
  • masjidcutmeutia.com

Isra Mi'raj adalah waktu yang tepat untuk mengajarkan nilai kebersihan dan tanggung jawab. Ajak siswa untuk membersihkan masjid sekolah atau masjid di sekitar lingkungan sekolah. Kegiatan ini juga bisa diselingi dengan doa bersama.

8. Pembuatan Buku Mini atau Papan Edukasi

Menanti Nasib Pendidikan Indonesia

Minta siswa bekerja sama membuat buku mini atau papan edukasi tentang Isra Mi'raj yang berisi kisah perjalanan Nabi, nilai-nilai yang terkandung, dan pesan moralnya. Hasilnya bisa dipajang di perpustakaan atau aula sekolah.

9. Lomba Cerita atau Puisi Islami

Ajak siswa menulis cerita pendek atau puisi tentang perjalanan Isra Mi'raj. Karya terbaik bisa dibacakan saat acara peringatan atau dipublikasikan di media sosial sekolah.

10. Pembagian Sembako ke Masyarakat Sekitar

Viral di X Tentang Guru Gen Z yang Ngasih Nilai : Nilai Tinggi Disayang Allah

Sebagai bentuk implementasi nilai kebaikan, ajak siswa menggalang dana untuk membagikan takjil atau sembako kepada masyarakat yang membutuhkan. Kegiatan ini sederhana namun berdampak besar.

Halaman Selanjutnya
img_title