Tagar Enzy Storia Trending di Twitter, Potret Cantiknya Sebagai Pengantin Tuai Pujian

Enzy Storia
Sumber :
  • Instagram

Olret – Selain perceraian, ada lagi kabar terbaru yang mengejutkan warganet yaitu pernikahan Enzy Storia. Banyak yang tidak menyangka bahwa dia sudah memilki pasangan kekasih karena selama ini masih sering di jodohkan dengan salah satu penyanyi Indonesia.

Mohamed Salah Dikritik Karena Foto Merayakan Natal Bersama Keluarga

Kabar bahagia tersebut terlihat melalui akun Instagram Enzy Storia. Hal ini pastinya sangat mengejutkan sekali, pasalnya tidak terdengar kabar bahwa dirinya akan melangsungkan pernikahan pada hari ini.

"Sudah Diverifikasi @enzystoria telah resmi menikah & menjadi istri dari Maulana Kasetra pagi ini. Akad nikah berlangsung dengan khidmat & dihadiri oleh keluarga dan sahabat terdekat. Selamat, pasangan yang berbahagia." tulis akun Instagram @thebridestory.

Komentar Warganet

Agus Salim Salahkan Netizen yang Adu Domba, Begini Katanya!

Enzy Storia

Photo :
  • Instagram

Pernikahan tersebut pun langsung mendapatkan ucapan selamat dari rekan sesama artis dan beberapa warganet. Berikut ini beberapa komentar dari warganet.

Komentar Warganet TikTok Tentang Guru Honorer : Digaji Lewat Infak Hingga Pilihan

Ka enzzz!!!!! Wooaaaa selamattt ???❤️❤️❤️

Halaman Selanjutnya
img_title