Faceless Love Episode 1 : Bos yang Manja dan Rese
Rabu, 15 November 2023 - 17:54 WIB

Sumber :
Chanon yang terlalu sibuk akhirnya mencoba mencari sekretaris baru untuknya. Sudah banyak kandidat yang akan di interview. Namun tiba-tiba, Veekij pun meminta jadwal berubah satu jam sebelumnya.
Mirin Seorang pengangguran karena tak pernah lolos interview

Faceless Love Episode 1
Photo :
Di lain sisi, Mirin seorang anak yang pintar dengan penampilan yang vintage. Dia sudah 2 tahun menanggur karena tak pernah lulus interview pekerjaan. Dia pun akhirnya menjadi pengantar makanan ibunya kepada para pelanggan.
Sehingga akhirnya, dia pun mendapatkan panggilan pekerjaan kesekian kalinya. Dia pun akhirnya berjanji akan mendapatkan pekerjaan ini. Dia pun berangkat sebelumnya dan berjalan ke pasar melewati berbagai penjual.