Apa yang Terjadi pada Tubuh Jika Terbiasa Tidak Sahur Saat Berpuasa?

- Sumber: freepick.com
Perut yang kosong dalam waktu lama bisa memicu naiknya asam lambung, apalagi kalau kamu punya riwayat maag. Gejalanya bisa berupa perut perih, mual, atau dada terasa panas (heartburn). Sahur membantu menjaga keseimbangan asam lambung selama puasa.
4. Konsentrasi Menurun
Tanpa asupan nutrisi dari sahur, otak jadi kekurangan glukosa yang dibutuhkan untuk berpikir. Akibatnya, kamu bisa merasa sulit berkonsentrasi, mudah lupa, dan nggak produktif sepanjang hari.
5. Gula Darah Bisa Drop
Melewatkan sahur bisa bikin gula darah turun drastis (hipoglikemia), yang bisa menyebabkan pusing, gemetar, bahkan pingsan dalam kondisi tertentu. Makanya, sahur penting untuk menjaga kadar gula darah tetap stabil.
6. Tubuh Bisa Mengalami Dehidrasi
Saat puasa, tubuh nggak mendapat asupan cairan sepanjang hari. Kalau nggak sahur, tubuh bisa lebih cepat mengalami dehidrasi, yang ditandai dengan lemas, pusing, bahkan sakit kepala.