Pneumonia: Pengertian, Penyebab, dan Cara Mencegahnya
Senin, 3 Februari 2025 - 22:28 WIB
Sumber :
- unsplash.com/@averey
Siapa yang Berisiko Terkena Pneumonia?
Meski pneumonia bisa menyerang siapa saja, ada beberapa kelompok yang lebih berisiko, seperti:
- Anak-anak di bawah 2 tahun.
- Lansia di atas 65 tahun.
- Orang dengan sistem imun lemah (misalnya penderita HIV/AIDS atau pasien kemoterapi).
- Perokok aktif.
- Orang dengan penyakit kronis seperti asma, diabetes, atau penyakit jantung.
Bagaimana Cara Mencegah Pneumonia?
Nah, sekarang kita masuk ke bagian yang paling penting yaitu cara mencegah pneumonia. Tenang, caranya nggak ribet kok! Berikut beberapa tips yang bisa kamu terapkan sehari-hari:
1. Jaga Kebersihan Tangan
Cuci tangan pakai sabun dan air mengalir secara rutin, terutama sebelum makan atau setelah beraktivitas di luar rumah. Ini bisa membantu menghindari paparan kuman penyebab pneumonia.
Halaman Selanjutnya
2. Tutup Mulut dan Hidung Saat Batuk atau Bersin