6 Manfaat Buah Pare Bagi Kesehatan, Memperpanjanga Umur?
Namun jangan salah, dengan rasanya yang tidak enak di lidah, pare memiliki segudang manfaat bagi kesehatan salah satunya yaitu membuat umur kamu menjadi lebih panjang.
Pare kaya akan kandungan vitamin seperti vitamin E,C,A, B1, B2, B3, B9, zat besi, dan antioksidan yang cukup berperan aktif dalam mengatasi berbagai masalah kesehatan seperti gangguan pernapasan, gangguan pencernaan, diabetes, menyembuhkan luka, dan lain sebagainya.
Dengan memberikan banyak manfaat bagi kesehatan, pare bisa membuat kamu hidup lebih lama. Memang, pada dasarnya Tuhanlah yang menentukan batas akhir umur manusia, tapi setidaknya kamu sudah berusaha untuk hidup sehat sehingga bisa menambah angka harapan hidup dengan mengkonsumsi buah pare.
Oleh karena itu, agar kamu tidak lagi membenci buah pare karena rasanya yang begitu pahit dan baunya yang tidak terlalu sedap, maka simak beberapa manfaat pare untuk kesehatan berikut ini.