Cara Membuat Jamur Tiram Crispy Sederhana, Renyahnya Tahan Lama ~

Jamur Crispy
Sumber :

  • Cuci bersih jamur, lalu tiriskan⁣
  • Celupkan jamur kedalam bahan basah, kemudian guling-guling di bahan kering. Lakukan sampai semua jamur habis⁣
  • Panaskan minyak, kemudian goreng jamur sampai kecokelatan dengan api sedang⁣
  • Kemudian angkat lalu tiriskan 
  • Jamur tiram crispy siap disajikan
  • Sajikan dengan saus sambal untuk menambah kenikmatan
7 Tips Make Up Praktis Buat Wajah Glowing Maksimal Dan Tahan Lama

Nah, itu lah resep mudah membuat jamur tiram crispy yang sederhana. Tidak sulit, bukan? Kamu bisa langsung mempraktikkan cara tersebut untuk mendapatkan tekstur yang crispy. Dijamin renyahnya akan bertahan lama.