Lembah Taruko, Surga Tersembunyi di Ngrai Sianok Sumatra Barat
Senin, 7 Agustus 2023 - 05:44 WIB
Sumber :
Dilansir dari tripadvisor.co.id, banyak travelers yang sudah berkunjung ke Lembah Tarako dan memberikan reviewnya baik dari segi tempat, penginapan sampai dengan pemandangan yang menawan.
Menurut Dianra66 : Pemandangan Juara : Jalan ke Taruko ini klu naik mobilnya gede agak riskan...jalannya agak sulit..dan enaknya klu ksana jangan kesorean soalnya jalannya pasti gelap.Lokasi nya sungguh indah...tempatnya nyaman...cantik. Makanannya enak....cemilan ya..pisang gorengnya enak..yg kurang oke itu toiletnya..harus lebih diperhatikan.
Cafe with natural view : Taruko cafe salah satu cafe favorit saya ketika berkunjung ke bukit tinggi,cafe yg sedikit jauh dr kebisingan kota,makanan dan kopi juga enak,suasana cafe yg alami, ada anak sungai yg mengalir,cafe dengan interior. Yang nyamaan, betah banget di cafe ini, dengan secangkir kopi + pisang goreng keju Dengan pemandangan yg alami anda akan lebih rilex. Ujar YuliaA750