Biarpun Berstatus Single, 5 Sikap Ini Akan Membuat Kamu Tetap Merasa Nyaman dan Bahagia

Bahagia Meski Jomblo
Sumber :
  • U-Repot

Olret –Kebahagiaan itu bukan tercipta dari status hubungan yang kamu miliki. Tapi, dari caramu bersikap dan menciptakan banyak kebahagiaan dalam hidup. 

Asam Lambung Naik Saat Puasa? Jangan Panik, Begini Solusinya!

Jadi, mau single ataupun berpasangan, kebahagiaanmu tetap jadi tanggung jawabmu sendiri. 

Hanya saja, terkadang status single bisa membuat seseorang merasa tertekan. Alasannya karena mendapatkan penilaian tidak baik dari orang lain, bisa juga muncul perasaan insecure dari dalam diri sendiri. 

7 Kebiasaan Orang Cerdas yang Jarang Disadari, Gampang Kepo Salah Satunya!

Nah, untuk menghempaskan semua ketidaknyamanan tersebut, Yuk miliki 5 sikap ini.

1. Terima Status Lajang Tanpa Menyalahkan Siapapun Atau Keadaan

Penerimaan dengan ikhlas akan membuat hati jauh lebih tenang dan tidak lagi terbebani. Karena itu, cobalah terima statusmu dengan lebih lapang. 

Cara Jitu Mengatasi Kecanduan Nonton Pornografi

Jika kamu sudah bisa menerima diri sendiri, pasti tidak akan terusik apapun kata orang lain. Selain itu, dengan penerimaan yang ikhlas, kamu bisa menghilangkan rasa insecure dan lebih optimis dengan masa depan. 

Halaman Selanjutnya
img_title