Kita Harus Bisa Sukses, Meski Tidak Terlahir Dari Keluarga Kaya

Prinsip sukses
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Seringkah kamu mungkin mengeluh tentang hidup ini? Merasa tak adil dan merengek berharap kehidupan yang lebih baik. mengeluh tidak akan membuat keadaan lebih baik. Bahkan orang tua hanya mengajarkan tiga kata; berani, berjuang, dan semangat.

Untuk Mereka yang Merendahkan Hidupku, Terima Kasih Telah Menempa Diriku

Kita mengeluh karena dilahirkan sebagai orang dari keluarga tak punya. Kita menganggap bahwa orang kaya itu hidupnya pasti sangatlah bahagia.

Lantas kita dengan lantang protes pada tuhan maupun orang tua, mengapa saya terlahir seperti ini? Terlahir dari keluarga miskin itu bukanlah sebuah kesalahan. Kesalahan sebenarnya adalah ketika kamu tak mau bangkit dari kemiskinan dan menjadi orang sukses.

Halaman Selanjutnya
img_title
Tak Akan Ada Keberhasilan Tanpa Doa Yang Tulus Dari Seorang Ibu