4 Tanda Cinta Bertepuk Sebelah Tangan, Lebih Baik Lepaskan Saja
- pixabay.com/id/users/ptksgc
Misal nanyain “sudah makan belum?” nge gombal “nggak mau makan kalau nggak disuruh sama ayang (emoticon pipi bersemu merah tiga kali)” atau pesan-pesan lainnya sekedar untuk mencuri perhatiannya.
Namun, jika sampai dia tidak membalas atau hanya membalas yang sekiranya penting (misal soal pr atau tugas sekolah). Padahal dia selalu online atau pesan kamu sudah dibaca.
Maka itu bisa jadi tanda, jika bukan kamu orang spesial di hatinya. Jadi perhatian dari kamu bukan yang dia tunggu.
3. Dia Menghindar Saat Kamu Berusaha Pdkt
Kamu masih belum menyerah dan tetap berpikir positif? Misal menganggap hpnya selalu dalam pengawasan orang tua jadi lebih memilih mengabaikan pesan-pesan darimu.
Ok, tanda selanjutnya kamu sedang terjebak cinta yang bertepuk sebelah tangan adalah dengan selalu menghindar saat kamu berusaha untuk mendekati.
Misal ketika di sekolah atau di kampus. Setiap kali kamu mendapatkan kesempatan buat mengobrol berdua sama dia. Dia selalu berusaha menghindar atau memilih berkumpul dengan teman-temannya.