Jangan Menjalin Cinta Sebelum Akad, Karena Bisa Saja Membuat Dirimu Nista
Kamis, 24 Agustus 2023 - 12:53 WIB

Sumber :
- u-report
Olret – Di dunia yang konon katanya semakin moderen, gaya hidup pun mulai berubah mengikuti yang namanya lagi hits. Tak terkecuali dalam dunia percintaan. Sudah pasti tak asing lagi bagi muda-mudi dengan istilah pacaran. Sejatinya, tak ada yang melarang kamu untuk melakukan pacaran.
Hanya saja, coba telaah lebih dalam lagi. Seberapa menguntungkan kah pacaran yang kamu lalui untuk dirimu, masa depanmu atau mungkin untuk keluarga dan teman-teman kamu juga.
Sejatinya, alasan orang melakukan pacaran sangat beragam. Bagi pelajar bisa saja menambah semangat untuk belajar katanya sech gitu. Bagi orang yang sudah ingin menikah bisa saja alasannya untuk mengenal lebih dekat calon pendamping hidupnya.
Halaman Selanjutnya
Cinta yang Haram Memang Sangat Menyenangkan dan Cinta yang Halal Jauh Lebih Menenangkan. Pilih Mana!