Viral Video Ibu Larang Anak Nikah Karena Punya Hutang Sekolah, Inilah Hukumnya Dalam Islam

Pernikahan
Sumber :
  • instagram

Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam mengajarkan kepada umatnya untuk mengutamakan ketaatan bergama dan akhlak dalam memilih calon pasangan. Sebagai sabda beliau 

Mohamed Salah Dikritik Karena Foto Merayakan Natal Bersama Keluarga

"Bila datang seorang laki-laki yang kamu ridhoi agama dan akhlaknya, hendaklah kamu nikahkan dia, karena kalau engkau tidak mau menikahkannya, niscaya akan terjadi fitnah di muka bumi dan kerusakan yang meluas.” (H.R. Tirmidzi dan Ahmad

2. Halal Melarang

Sebaliknya orang tua juga boleh melarang anak untuk menikah, namun dengan beberapa alasan syar'i diantaranya : 

  • Tidak seagama (non muslim).
  • Ada hubungan mahram.
  • Akhlaknya buruk (pemabuk, penjudi, pencuri, pembunuh).
  • Apabila laki-laki, jika ia belum mempunyai pekerjaan sama sekali (pegangguran) maka boleh ditolak. Sebab dikhawatirkan tidak sanggup menafkahi. Namun jika si lelaki telah memiliki pekerjaan walaupun hanya serabutan maka hal itu tidak boleh dijadikan asalan penolakan.
  • Anak belum cukup umur.
  • Anak masih sekolah.

Menyikapi Larangan Ibu Pada Video Yang Viral

Usai Ramai Vidio Es Teh Viral, Gus Miftah Temui Untuk Minta Maaf Ke Bapak Penjual Es Teh

Jika dikaitkan dengan video yang viral. Masalah yang mendasari larangan ibu tersebut, adalah karena hutang yang ditanggung membiayai sekolah pelayaran anak dan keinginan orang tua agar bisa membahagiakan orang tua terlebih dahulu. 

Halaman Selanjutnya
img_title