Kebahagiaan Itu Ditangan Allah, Tak Bisa Diraih Kecuali Dengan Taat Pada-Nya

Bahagia
Sumber :
  • tiktok

Dan itu tidak diberikan kepada selain orang mukmin, karenanya Dia menghalanginya dari bagian yang rendahan dan murah, dan Dia tidak rela hal tersebut untuknya, untuk memberinya bagian yang mulia dan berharga”. [Kitab Al-Fawaid, hal: 57] .

Tabahlah Seperti Hujan yang Berulang Kali Jatuh Ke Tanah, Ikhlas Memenuhi Ketentuan Rabb-Nya Tanpa Pernah Membantah.

Ketika Doa Tidak Dikabulkan Oleh Allah, Ini Penjelasan Ustadz Abu Hamairoh

Dalam hidup, kita akan selalu di hadapkan dengan banyak pilihan yang sebenarnya kita tidak pernah tahu pilihan manakah yang terbaik untuk kita. Namun kita tidak perlu khawatir. Kita punya Allah yang Maha Mengetahui segala hal yang terbaik untuk hidup kita. Kita hanya perlu belajar percaya dengan apa pun yang ditakdirkan-Nya.

Meski terkadang skenario-Nya membuat kita sakit, yakinlah itu jalan terbaik untuk membuat kita lebih baik dari sebelumnya. (Dalam buku "Tenanglah masih ada Allah")

Keajaiban Puasa Bulan Ramadhan yang Tidak Banyak Diketahui