Viral di Twitter, Ipar Adalah Maut (Bukan Film), Tapi Plot Twisnya Iparnya Adalah Cowok

Ipar Adalah Maut
Sumber :
  • twitter

Olret – Salah satu film yang sedang naik daun dan menjadi bahan perbincangan warganet adalah Ipar adalah Maut. Bahkan tagar Ipar adalah Maut menjadi trending di twitter (sekarang menjadi x). Namun ada yang menarik dari kisah warganet yang dibagikan oleh @kekocakanx.

Sebuah Kejadian Langka Terjadi di Sepak Bola Vietnam

Dalam cuitannya dan membagikan beberapa potongan gambar dari hasil tangkapan layar dari komentar warganet di media sosial. Dia pun memulai tulisannya dengan

IPAR ADALAH MAUT

plot twist banget ternyata adeknya cowo?

4 Zodiak Yang Menetapkan Standar Tinggi Untuk Pekerjaan

Dia pun menjelaksan bahwa ini adalah kisah nyata yang terjadi pada dirinya. Dia juga meminta maaf jika ceritanyas sangat berantakan. Dia pun mengatakan kejadian ini sudah terjadi dua bulan lalu dan masih benar-benar membuatnya syok.

“IPAR ADALAH MAUT adalah hal yg nyata. ini terjadi pada diriku (maaf bgt kalo nyeritainnya berantakan, soalnya ini kejadian 2 bulan lalu dan aku masih bener bener syok ga nyangka bgt, dan aku ingin menceritakan hal ini karena ada perselingkuhan yg sedang viral),”.

Nikmati Masa Jomblomu, Sebab Setelah Menikah Kamu Akan Merindukannya

Dia pun mengatakan bahwa dia sudah menikah selama 2 tahun dan sedang hamil anak pertama 4 bulan. Dia juga mengatakan sebenarnya mereka sudah memiliki rumah sendiri, tetapi suaminya lebih sering tinggal bersama di rumahnya bersama dengan keluarganyan dengan alasan dekat dengan tempat kerja.

“jadi aku udah nikah 2 tahun, dan btw aku kondisi sedang hamil 4 bulan anak pertama. sebenernya kami sudah punya rumah sendiri, tapi suami aku lebih sering tinggal di rumahku bersama dgn keluargaku karena lebih dekat dari tempat kerja (fyi, di rumahku ada ayah, ibu, adik, aku, dan suamiku),”.

Dia pun menjelaskan karena alasan yang masuk akal, jadi dia tidak ada masalah dengan hal tersebut. Dia pun menerimanya juga karena tempat kerja juga lebih dekat. Profesinya sebagai pramugari dan membuat jam kerjanya kadang gak teratur. Berbeda dengan suaminya yang bekerja sebagai kantoran yang memiliki jadwal pulang teratur.

utk alasan tsb aku terima terima aja, karena tempat kerjaku pun juga lebih dekat dari rumah ini. aku kerja jadi pramugari jadi jam pulang kadang ga teratur, sedangkan suamiku kerja kantoran yg jam pulangnya terjadwal. saat malam aku sering ga di rumah,”.

Sehingga akhirnya suatu hari, dia pun pulang cepat karena ada sesuatu. Tepatnya sekitar jam 1:47, dia pun langsung sampai de depan rumah dan memiliki kunci cadangan, sehingga dia bisa langsung masuk. Kali ini, tidak seperti biasanya, jika dia pulang selalu memberikan kabar dengan suami, namun tidak dengan kali ini.

Sesampainya di dalam rumah, dia langsung masuk kamar mandi dan mandi serta urusan lainnya di kamar mandi. Dia juga sangat bingung, karena suaminya belum ada karena biasanya jika sudah pulang malam, suaminya selalu ada di ranjang.

“suatu hari, aku pernah pulang cepat karena ada suatu hal saat itu aku inget banget Jam 1:47 aku sampai di depan pintu rumah. btw kami sekeluarga punya kunci cadangan jadi aku bisa lgsg masuk. btw lagi, biasanya kalo aku pulang selalu ngabarin suami, tapi utk hari ini aku lupa ngabarin krn emang pulangnya lebih cepet. aku langsung ke kamar mau mandi dll, tapi suamiku ga ada, pdhl biasanya tiap aku pulang malam selalu ada di ranjang,”.

Wanita yang mengaku pramugari tersebut pun tetap berpikiran positif dan langsung bersih-bersih. Lalu dia pun penasaran kemana perginya suaminya, namun dia pun memiliki insting dan iseng naik ke lantai dua.

Disana dia mendengarkan sedahan dan dia juga mengatakan bahwa dia mengetik ini dalam keadaan menangis. Dia juga mencoba merekam lewat ventilasi kamar adeknya dan ternyata hal yang dia takutkan terjadi. Dan dia langsung marah-marah dan mendobrak pintu dan teriak-teriak karena benar-benar capek pulang kerja namun langsung mendapatkan kejutan.

aku masih positif thinking, dan aku langsung bersih bersih. trs aku penasaran suamiku kemana. (fyi lantai bawah ada kamar ortu dan kamar kami berdua, lantai 2 ada kamar adikku) ntah insting atau apa, aku iseng aja naik ke lantai 2, disitu aku denger desahan Ademi allah aku ngetik ini sambil nangis. aku coba ngerekam lewat ventilasi kamar adikku, dan ternyata hal yg aku takutkan terjadi. aku langsung marah marah dobrak pintu dan teriak teriak krn aku bener bener capek pulang kerja tapi lgsg ditunjukkan hal,”.

Lantas bagaimana kisah selengkapnya? Kita akan bahas di artikel selanjutnya.