7 Tantangan Di Tahun 2023 Dan Bagaimana Cara Mengatasinya

Tantangan 2023
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Bergantinya tahun, maka kita akan dihadapkan dengan tantangan baru. Tantangan tidak bisa dipisahkan dari kehidupan kita selama kita masih bernapas, di situ juga kita pasti masih mengalami tantangan. Karena sebenarnya tantangan itu yang mendewasakan kita.

5 Cara Sederhana Ini Bisa Membuat Orang Tuamu Bangga, Lakukan ya!

Kadang kita berpikir hambatan atau tantangan seperti rencana untuk melawan atau menjatuhkan kita. Tapi sebenarnya tantangan itu yang membuat kita bertumbuh dan akan menjadi lebih baik dari diri kita yang sekarang, karena kita bisa melewati tantangannya

Jika kita sudah mengetahui tantangan apa yang akan kita hadapi di tahun 2023, tentunya kita akan bisa melakukan antisipasinya dan kita akan lebih yakin untuk bisa menghadapinya. Jadi apa saja tantangan kita di tahun 2023? Bagaimana menghadapinya? Menurut Irene Setiawan, seorang motivator, berikut uraiannya:

1. Perfeksionis

Saat Masalahmu Mulai Berdatangan, Pastikan Kamu Tetap Tenang

Perfeksionis

Photo :
  • https://www.freepik.com/

Tidak ada kesempurnaan di dunia. Hal yang bisa kita lakukan adalah melakukan seoptimal (terbaik untuk saat ini), dan kemudian belajar dari kesalahan. Berikut tips untuk mengatasi perfeksionis;

  • Alihkan mindset kita untuk bisa nyaman dengan ketidaksempurnaan, terlihat buruk dan menerima kritikan
  • Cari partner untuk mendiskusikan ide dan langkah kita. Mereka bisa mendorong kita untuk melaksanakan ide tersebut
  • Buuat dateline dan paksa diri untuk memenuhinya
  • Berpikir melakukan optimal, bukan sempurna
  • Menyadari bahwa hasil adalah sesuatu hal di luar kendali kita (berserah terhadap hasil)
Halaman Selanjutnya
img_title
Mimpimu Pasti Terwujud Pada Waktunya. Jadi Tak Perlu Khawatir Dalam Memutuskan Setiap Langkah