Sinposis Vice Versa The Series, Bertabur Bintang Muda Thailand
Kamis, 6 Juni 2024 - 14:26 WIB
Sumber :
Talay mengaku kepada pria baru itu bahwa dia juga berasal dari alam semesta lain. Saat mereka berdua bekerja sama untuk menemukan kunci port mereka, ikatan mereka menguat. Tapi apa yang akan terjadi ketika mereka kembali ke alam semesta mereka sendiri? Akankah mereka bertemu lagi dan saling mengenal?
Pemeran Drama Thailand Vice Versa The Series.
Baca Juga :
The Trainee Episode 3 : Ujian Hidup Anak Magang
Drama yang akan di tayangkan GMM25 ini dibintangi oleh aktor muda dan berbakat Thailand. Bahkan bisa dikatakan, drama ini juga merupakan reunian pemeran Bad Buddy Series kelak. Berikut daftar pemeran Vice Verse The Series.
- Sea Tawinan Anukoolprasert Sebagai Talay.
- Jimmy Jitaraphol Potiwihok Sebagai Tun.
- Jeab Lalana Kongtoranin Sebagai Perawat.
- Neo Trai Nimtawat Sebagai "Up" / Preecha [Tun's friend].
- Aou Thanaboon Kiatniran Sebagai Au [Tun's friend].
- Boom Tharatorn Jantharaworakarn Sebagai [Tess's friend].
- Pepper Phanuroj Chalermkijporntavee.
- Ohm Pawat Chittsawangdee Sebagai Tess/Thattawa.
- Nanon Korapat Kirdpan Sebagai "Tun" / Pakorn.
Bukan hanya aktornya yang menarik perhatian. Drama ini juga akan disutradarai oleh X Nuttapong Mongkolsawas.