5 Manfaat Melakukan Squat Setiap Hari, Sudah Tahu?

Ilustrasi gerakan squat jump
Sumber :
  • https://www.pexels.com/@olly

Orlet - Gerakan olahraga banyak sekali macamnya termasuk squat yang merupakan gerakan latihan kekuatan dengan menurunkan pinggul dari posisi berdiri dan kemudian berdiri kembali. Dikutip dari halodoc squat menyasar ke bagian otot inti tubuh seperti erector spinae.

6 Tips yang Bisa Bikin Kamu Cepet Move On, Gak Perlu Galau Lagi

Anda bisa melakukan gerakan squat pada pagi dan sore, rutin setiap hari dengan durasi 10 sampai 15 menit untuk hasil maksimal. Lantas, apa saja manfaat squat bagi kesehatan tubuh terutama untuk wanita yang ingin memiliki bentuk tubuh proporsional? Simak uraian di bawah ini berdasarkan kutipan dari akun instagram @menurendahkalori.

1. Membuat Otot Kaki Lebih Kuat

Ilustrasi gerakan squat jump

Photo :
  • https://www.pexels.com/@olly
Menonton TV Terlalu Lama Menghasilkan Lebih Sedikit Sperma

Gerakan sederhana squat jump ternyata mampu melatih otot pinggul, paha belakang serta otot bokong. Selain itu, squat juga dapat melatih kekuatan dan ketahanan otot tungkai sehingga kaki menjadi lebih kuat.

2. Meningkatkan Keseimbangan Tubuh

Fokus gerakan squat yang melatih otot tubuh bagian bawah menjadikan keseimbangan tubuh tetap terjaga apalagi ketika dalam posisi setengah jongkok. Dengan rajin melakukan squat setiap hari otot bagian bawah tubuh semakin terlatih menopang berat tubuh lebih seimbang.

Halaman Selanjutnya
img_title
4 Alasan Kamu Harus Menonton Drama Korea Love All Play