Kulit Tangan Dan Kaki Terasa Kering, Kasar Juga Kusam. 7 Tips Melembutkan Kulit Ini Patut Di Coba

Tips Perawatan Tangan dan Kaki
Sumber :
  • pexels

Jika kulit kering sampai pecah-pecah, oleskan Petroleum Jelly. Kamu bisa mengoleskan petroleum jelly sebanyak tiga kali sehari dan juga segera setelah mandi. Dengan begitu, kulit kamu akan jauh lebih lembab.

5. Gunakan Sunscreen 

4 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Oil Gritting, Biar Efektif dan Tidak Jerawatan!

Kulit kering dan kusam juga bisa terjadi karena paparan sinar matahari. Apalagi buat kamu yang bekerja di bawah sinar matahari tanpa pelindung terlalu lama. 

Untuk melindungi kulit, usahakan menggunakan sunblock atau sunscreen khusus tangan dan kaki. 

6. Gunakan Pelembab Dengan Kandungan Shea butter, Ceramide, Gliserin, Asam Laktat, dan Asam Stearat

5 Drama Korea Terbaik yang Dibintangi Oleh Im Soo Hyang

Jika hand body dirasa belum cukup untuk membuat kulit lebih halus, lembut dan tidak kering. Kamu juga bisa menambahkan pelembab. Gunakan pelembab dengan kandungan shea butter, ceramide, gliserin, asam laktat, dan asam stearat. 

Hasilnya kulit akan terhidrasi dengan baik, kenyal, bebas kusam, dan lembut. 

Halaman Selanjutnya
img_title
5 Tips Pakai Serum Retinol. Biar Hasil Maksimal dan Kulit Tidak Iritasi