3 Penyebab Utama Seorang Ibu Lupa Menjaga Kesehatan Mentalnya

Ibu merasa burnout
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Pernah sadar tidak sih, kalo pusat keluarga biasanya diarahkan kepada ibu? Seperti kalimat Happy Mom, Happy Family. Tapi apakah dengan ini, ibu jadi tidak boleh sakit secara fisik dan psikis? Tentunya tidak dong ya! Namun, kenyataannya masih banyak para ibu yang bahkan tak sadar mengabaikan kesehatan mentalnya sendiri.

4 Ciri Utama Pria Yang Pantas Jadi Ayah Dari Anak-anakmu Nanti

Yuk coba cek lagi ke dalam diri teman-teman untuk kesehatan mental kita sebagai seorang ibu, supaya keluarga kita tetap sehat fisik dan psikis. Menurut Pritta Tyas, seorang Psikolog klinis da keluarga, berikut ada tiga tanda seorang ibu lupa menjaga kesehatan mentalnya.

1. Ibu selalu memprioritaskan keluarga

Ilustrasi Ibu Lelah

Photo :
  • id.theasianparent.com
Sebelum Memaksakan Kehendak Kepada Sang Anak, Orangtua Juga Perlu Tahu Hal Ini!

Ibu selalu meletakan anak atau keluarga menjadi prioritas paling utama dalam keseharian. Sehingga, ibu mencurahkan semua energi, waktu, dan perhatian untuk keluarga. Akibatnya, ibu kekurangan waktu untuk diri, misalnya; Berolah raga, makan makanan yang sehat, tidur cukup, mengobrol dengan teman atau support system lainnya.

2. Kesehatan psikis tidak stabil

Kesehatan psikis yang tidak stabil sering kali tidak terlihat wujudnya. Kalau sedang flu, orang lain mungkin tahu jika ibu bersin, batuk, atau demam. Tapi kalau burnout dan kelelahan secara mental, sering kali tidak nampak dari luar, bisa jadi orang lain melihat ibu baik-baik saja, padahal ibu sedang kewalahan.

Halaman Selanjutnya
img_title
Kurangi Insecure, Dengan Lebih Mencintai Diri Sendiri