Jangan Khawatir Pada Masa Depan, Cukup Lakukan Yang Terbaik Untuk Hari Ini

Overthinking Soal Masa Depan
Sumber :
  • freepik.com

Daripada Khawatir Dengan Masa Depan Yang Belum Terjadi. Lebih Baik Persiapkan Semua Hal Yang Kamu Butuhkan Untuk Masa Depanmu Dengan Memulai Yang Terbaik Hari Ini

6 Tips yang Bisa Bikin Kamu Cepet Move On, Gak Perlu Galau Lagi

Pemikiran yang Bisa Menghancurkan Masa Depan

Photo :
  • freepik.com

“Bekerja keraslah seperti kamu hidup selamanya, beribadahlah seperti kamu akan mati esok hari”

Tips Mengatasi Rasa Malas Dengan Teknik Kaizen Ala Orang Jepang

Kata kata yang harus selalu kamu tanamkan dalam hati, sebelum kamu memulai suatu pekerjaan hari ini.

Bekerja keraslah hari ini seolah kamu akan hidup selamanya, bahagaikanlah orang orang yang kamu sayangi semaksimal mungkin hari ini seperti kamu takut kehilangan mereka esok hari, dan beribadahlah lebih banyak, juga lebih khusu’ hari ini, karena bisa jadi besok kamu akan mati.

Catat! 6 Cara Mengatasi Rekan Kerja yang Sok Tahu

Jadi bukan masa depan yang terpenting, tapi hari ini. Bukan masa depan yang lebih utama kamu pikirkan, tapi pekerjaan dan tugas hari ini yang harus kamu selesaikan. Jika kamu adalah seorang siswa atau mahasiswa, jangan lebih dulu berpikir soal pekerjaan di masa depan.

Tapi, belajarlah lebih banyak hari ini dan dapatkan nilai terbaik. Jika kamu adalah seorang pekerja, maka kerjakan apapun hari ini dengan semaksimal mungkin. Maka, keberhasilan pasti akan  mengikuti.

Halaman Selanjutnya
img_title