Air Mawar Dan Gliserin Untuk Kulit: Manfaat, Efek Samping, Dan Cara Pemakaian

Air Mawar Dan Gliserin Untuk Kulit
Sumber :
  • freepik.com

5. Menghaluskan Kulit

Jadikan Luka Itu Pengingat, Kalau Wanita Itu Harus Tangguh dan Tegar

Gliserin bertindak sebagai humektan dan pengaplikasiannya secara teratur dapat memberikan tampilan kulit yang lebih halus. Ini juga membantu memperbaiki pelindung kulit dan membantu melembabkan kulit secara mendalam, yang dapat membantu pemulihan kulit dari kekeringan dan kerusakan.

Untuk pembahasan air mawar akan di ulas di artikel selanjutnya ya.

Tak Ada Cara Terbaik Menyembuhkan Luka Hati, Selain Sabar dan Ikhlas