Percayalah, Rasa Syukurmu Akan Menambah Nikmat yang Kamu Dapatkan
Minggu, 14 April 2024 - 15:16 WIB
Sumber :
- Freepik.com
Oleh sebab itu, gunakan sabar dan sholat dalam menghadapi setiap masalah Berkeluh kesahlah hanya pada Allah SWT dalam sujudmu. Lalu, renungkan! Bahwa ternyata dibalik masalah itu ada hikmah yang kamu ambil. Di dalam setiap kegagalan dan kehilangan yang dibalut rasa sabar. Pasti, akan berbuah manis dan pada waktunya nanti.
Sehingga, Tetap Bersyukur dan Berpikir Positif Pada Apapun Yang Terjadi. Percayalah Syukurmu Akan Menambah Nikmatmu Dan Mempermudah Setiap Beban Yang Kamu Rasakan
Alhamdulillah. Alhamdulillah. Alhamdulillah.
Baca Juga :
Cinta adalah Pertautan Hati, Emosi, juga Rasa
Alhamdulillah, sebab ternyata dibalik kegagalan itu kamu bisa meraih kesuksesan yang lebih dari apa yang kamu harapkan.
Alhamdulillah, ternyata musibah itu justru melindungimu dari rasa sakit yang jauh lebih besar.
Alhamdulillah, Allah selalu melindungimu dari orang-orang yang tidak berniat baik untukmu.
Halaman Selanjutnya
Dan Alhamdulillah, atas segala limpahan rezeki dan anugerah hidup yang setiap detik kamu rasakan.