Naudzubillah! 7 Kelompok Orang Gila Harta Yang Menandakan Fenomena Akhir Zaman

Golongan gila harta
Sumber :
  • freepik.com

Allah akan membanjiri manusia dengan harta, banyak perkara yang bisa dieksploitasi untuk mendapatkan harta. Bukan saja hanya dari sumber daya alam semata, melainkan harta juga akan didapatkan dari jalan-jalan yang lain.

Belajar Diam Itu Lebih Baik, Apalagi Jika Sedang Menghadapi 5 Situasi Ini

Rasulullah bersabda; "Bumi akan memuntahkan kekayaannya laksana benda cair, keluar sebagaimana emas dan perak, aku akan berperang. Datang perampok yang lain, 'Demi benda ini aku rela memutus tali silaturahmi.' Datanglah pencuri, 'Oleh karena benda inilah aku rela tangan ini dipotong.' Kemudian mereka meninggalkan barang tersebut dan tak ada seorang pun yang mengambilnya."

4. Terobsesi oleh harta duniawi

Terobsesi harta duniawi

Photo :
  • freepik.com
Benarkah, Jika Kamu Jadi Orang Baik, Orang Hanya Akan Memanfaatkan Kebaikanmu Saja?

Di akhir zaman akan kita dapati manusia yang terus bekerja keras dan setelahnya bersenang-senag, yang mereka pikirkan hanyalah dunia semata. Allah berfirman dalam Al-Qur'an; "Mereka mengetahui yang lahir (tampak) dari kehidupan dunai, sedangkan terhadap (kehidupan) akhirat mereka lalai." (QS. Ar-Rum:7)

Hal ini mengakibatkan banyak laki-laki merasa kewajibannya hanya satu, yaitu mendapatkan gaji yang tinggi, sedangkan mendidik anak dan istri, memakmurkan mesjid, membantu agama, dll, tidaklah masuk target kehidupan mereka, karena yang terpikirkan hanyalah urusan duniawi setiap waktunya.

Menikah Adalah Tentang Kesiapan Lahir Batin, Bukan Sekadar Nafsu Belaka

Rasulullah bersabda; "Rasulullah membenci Jad'dzari (orang sombong dan suka menghina orang), Jawwadz (orang rakus tapi pelit). Mereka orang yang suka berteriak ketika memperebutkan haknya, di malam hari mereka bagaikan bangkai, tetapi di siang hari mereka bagai keledai yang terus makan tanpa henti." Mereka alim dalam urusan dunia, tetapi mereka bodoh dalam urusan akhiratnya.

Halaman Selanjutnya
img_title