Ploy's Yearbook : Alur Cerita, Sinopsis dan Daftar Pemeran

Ploy's Yearbook
Sumber :
  • gmmtv

Olret – Ploy's Yearbook merupakan salah satu drama Thailand yang menjadi unggulan GMMTV. Drama ini mengisahkan 5 orang yang bernama Ploy dengan kisah cinta yang rumit dan persahabatan mereka.

Sinopsis Ploy's Yearbook

My Love Mix-Up! Episode 10 : Persiapan Masuk Universitas dan LDR

Ploy

Photo :
  • gmmtv

Ploy's Yearbook mengisahkan kisah cinta pertama 5 orang yang menjadi teman baik semasa SMA dengan nama Ploy. Mereka adalah Ploy Paploy yang mendapatkan gelar sebagai ploy profesor karena penampilannya yang menggunakan kaca mata dan pintar.

12 Film Horor Thailand Terbaik, Bukan Untuk "Lemah Hati"

Selain itu, ada juga Ploy cantik yang menjadi gadis idaman di sekolah karena kecantikannya. Dia hanya bisa berdandan dan tak pandai dalam akademik. Menariknya, dia juga jatuh cinta dengan orang yang kutu buku demi membantunya lulus. Namun saat dewasa, ternyata kisah cintanya tak seindah dirinya.

Salah satu Ploy yang paling sukses justru Ploy Pandara atau yang lebih terkenal dengan sebutan Ploy berandal. Dia adalah siswa yang bandel dan menyukai lukisan dan olahraga tinju karena orang tuanya memiliki sasana tinju. Namun 10 tahun kemudiam setelah sukses di Italia, dia kembali ke Thailand. Lantas apa tujuannya kembali?

10 Pemeran Drama Thailand The Trainee, Penuh Dengan Bintang

Ada juga Ploy Polos yang pintar dan penyiar radio. Namun cintanya yang tulus berakhir dengan tragis, karena selama menikah dia mendapatkan KDRT dan juga anaknya di bawah lari oleh suaminya. Dia pun meminta bantuan hukum lewat saran dari Ploy cantik, namun disana dia justru bertemu dengan pengacara yang sangat mirip dengan cinta pertamanya.

Halaman Selanjutnya
img_title