6 Set Buah yang Ampuh Isi Ulang Energi di Pagi Hari, Bikin Mood Baik Sepanjang Hari

Nanas
Sumber :
  • freepik.com

Cobalah memadukannya dengan blueberry. Mereka kaya akan antioksidan dan vitamin A, C, dan E. Antosianin merupakan antioksidan utama dalam blueberry dan ceri.

6 Manfaat Tomat bagi Kesehatan dan Kecantikan

Inilah yang memberi buah ini warna biru tua dan merah yang indah. Pilihlah ceri asam daripada ceri manis. Karena telah terbukti mengandung senyawa fenolik dalam jumlah tinggi. Yang memberikan efek anti inflamasi yang lebih kuat

2. Paket Penguat Kekebalan Tubuh: Jeruk Bali, Kiwi, Stroberi

Nutrisi Buah Kiwi

Photo :
  • freepik.com/author/jcomp
9 Aneka Olahan Pisang yang Lezat dan Praktis untuk Dicoba di Rumah

Merasa sedikit lelah? Kiwi, jeruk bali, dan stroberi dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Untuk menjaga kesehatan, Kiwi kaya akan vitamin C dan akan membantu mendukung sistem kekebalan tubuh dan melindungi dari kerusakan radikal bebas yang dapat menyebabkan peradangan dalam tubuh. 

Jeruk bali dan stroberi juga kaya akan vitamin C (lebih banyak daripada jeruk!), yang dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan melawan penyakit. 

Murah Meriah dengan Segudang Keuntungan, Ini 8 Manfaat Pisang!

Biji stroberi kaya akan vitamin A dan C. Ia juga mengandung mineral yang mendukung fungsi kekebalan tubuh.

Halaman Selanjutnya
img_title