Asal Usul Es Gempol, Minuman Segar Rasa Manis & Gurih

Es Gempol
Sumber :
  • Youtube

Olret – Kalau cuaca lagi panas-panasnya, nggak ada yang lebih menyegarkan selain segelas es yang manis, segar, dan penuh nostalgia.

Garang Asem Ayam Kampung: Segar, Pedas, Gurih & Mantab!

Nah, buat kamu yang suka jajanan tradisional, ada satu minuman jadul yang wajib dicoba!

Asal Usul Es Gempol

Es Gempol

Photo :
  • cookpad
Lagi Batuk dan Pilek? Ini Rekomendasi Minuman yang Cocok Biar Cepat Pulih

Es Gempol adalah minuman khas dari daerah Jawa Tengah, khususnya Solo dan sekitarnya. Nama "gempol" diambil dari salah satu bahan utamanya, yaitu bola-bola tepung beras yang kenyal dan lembut.

Biasanya, es ini disajikan dengan kuah santan manis dan gula merah cair, menciptakan kombinasi rasa yang gurih, manis, dan super nagih!

Khao Chae, Hidangan Terun Temurun Raja Thailand

Dulu, es gempol sering dijajakan oleh pedagang keliling atau di pasar tradisional. Tapi sekarang, keberadaannya mulai langka karena tergeser oleh minuman kekinian.

Halaman Selanjutnya
img_title