6 Cara Meraih Bahagia Yang Kamu Idamkan Meski Tak Banyak Harta
Selasa, 30 April 2024 - 08:39 WIB
Sumber :
- tiktok
Sama seperti poin nomor 4. Bahagia bisa kamu raih jika kamu tahu apa yang ingin kamu lakukan dan bisa menciptakan bahagia sesuai versimu sendiri.
Misal, saat kamu merasa bahagia meski sering menyendiri dan menikmati waktumu sendiri. Tak perlu repot-repot memikirkan omongan orang lain yang menyatakan kamu itu sombong atau hal lainnya.
Ini hidupmu, jadi selain Tuhan dan dirimu sendiri kamu berhak memutuskan apa yang terbaik buatmu. Orang lain hanya memberikan masukan, pertimbangan dan komenan. Sedang apapun yang terjadi, kamu yang akan jalani dan bahagia.