6 Skill Dasar Yang Harus Dimiliki Jika Ingin Sukses! Biar Bisa Bersaing di Dunia Kerja
Sabtu, 1 Maret 2025 - 17:59 WIB
Sumber :
Sebab orang yang cenderung punya emosi negatif berlebihan akan merugi. Mereka kehilangan mood bekerja/produktif, mengambil keputusan salah atau melakukan tindakan yang merugikan diri sendiri.
Rasa stress juga, jika tidak dikontrol dengan baik akan memberikan dampak buruk bagi kesehatan mental dan fisik.
Untuk itu, milikilah skill untuk mengontrol rasa stress dan emosi negatif. Meski ditengah gempuran masalah, tekanan dan tantangan, kamu bisa berpikir tenang dan bijak.
Nah, cara untuk mengasah skill ini adalah dengan deep breathing, olahraga, meditasi atau yoga dan sekadar rehat sejenak dari media sosial. Selain itu, selalu berpikir sebelum bertindak dan jangan mengambil keputusan saat sedang emosi.