7 Fakta Menarik New Thitipoom, Aktor Multitalenta Dari Thailand
- First Name: Thitipoom
- Family Name: Techa-apaikhun
- Native name: นิว ฐิติภูมิ เตชะอภัยคุณ
- Also Known as: Newwiee, Thitiphumi Techaaphaikhun, Thitipoom Techaapaikhun, นิววี่, 提迪蓬·德查阿派坤
- Nationality: Thai
- Gender: Male
- Born: January 30, 1993
- Age: 29
2. Memulai Karirnya Sebagai Pembawa Acara di "Five Live Fresh"
New memulai karirnya sebagai model dan menjadi salah satu pembawa acara "Five Live Fresh" Bang Channel bersama "Off" Jumpol Adulkittiporn, "Tay" Tawan Vihokratana, "Gun" Korawit Boonsri, Chayapol Bunnag dan Pariyawit Suwittayawat.
Pada tahun 2014, ia membuat debut aktingnya di "Room Alone: The Series". Sejak itu, ia menjadi artis di bawah GMMTV, terkenal karena perannya sebagai Kao di "Kiss: The Series" (2016), "Kiss Me Again" (2018) dan "Dark Blue Kiss" (2019) di GMM TV.
3. Sudah Memerankan Lebih Dari 20 Drama Thailand yang Sukses.
Semenjak debut di tahun 2014, sampai dengan 5 Juli 2022. New sudah memerankan setidaknya 20 judul drama Thailand yang sangat populer. Bahkan hampir sebagian besar, dia mendapatkan peran yang mebuat namanya semakin melambung.
Di antara drama yang diperankan New Thitipoom yang mendapatkan peran utama adalah Room Alone 2 (2015), Water Boy (2017), Kiss Me Again (2018), Wolf (2019), Dark Blue Kiss (2019), I Am Tee, Me Too (2020), I Need Romance (2021), Put Your Head on My Shoulder (2021) dan masih banyak lainnya.
4. New Thitipoom Memiliki Pengikut 3,8 Juta di Media Sosial Instagram
Sampai dengan 6 Juli 2022, akun instagram New @newwiee sudah di ikuti lebih dari 1,3 Juta pengikut dengan jumlah postingan 884 kali. Dia sangat sering membagikan berbagai macam unggahannya, mulai dari gaya hidup sampai dengan pakaiannya yang menarik.
5. Lulusan S2 Administrasi Bisnis Dari Universitas Chulalongkorn
Salaha satu kehebatan dari aktor Thailand adalah mereka yang sangat peduli pendidikannya. Sama halnya dengan New, setelagh lulus dari Universitas Chulalongkorn jurusan tekhnik elektro dan mendapatkan IPK 4 selama 3 tahun berturut-turut.
Dia pun masih melanjutkan pendidikannya di jurusan administrasi bisnis dan berhasil lulus sebagai S2 administrasi bisnis. Padahal kesibukannya sebagai aktor dan model sangat penuh.
6. Hengkang dari GMMTV, Karirnya Juga Semakin Cemerlang
Banyak yang menyayangkan ketika New memilih tidak melanjutkan kontrak lagi dengan GMMTV dan memilih untuk menjadi aktor independen. Meski dia sudah hengkang dari GMMTV, dia juga masih cukup sering mengikuti acara di televisi tersebut.
Selain itu, karirnya juga masih cemerlang dan tidak redup sama sekali. Bahkan di tahun 2022, dia sudah di konfirmasi membintangi 2 drama sekaligus dan mendapatkan peran utama.
Drama yang akan dia perankan adalah The War Effect (2022) sebagai Alex dan You Are My Missing Piece
7. Memiliki Bisnis Sendiri
New sangat mengetahui bahwa karirinya bisa jadi redup kapan saja karena ketatnya persaingan. Hal ini membuat ide kratifnya langsung keluar dan akhirnya membuat brand sendiri untuk pakaiannya.
Sebenarnya banyak aktor Thailand populer yang memiliki brand clothing tersendiri.
Nah, itu lah 7 fakta tentang New Thitipoom, Aktor multitalenta dari Thailand. Bagaimana menurut kamu?