Deretan Kebiasaan Orang Jepang Untuk Hidup Sehat dan Panjang Umur, Bukan Dari Kakek Sugiono
Sabtu, 8 Juni 2024 - 12:14 WIB
Sumber :
- freepik
Teh hijau juga mengandung katekin, yang merupakan antioksidan alami. Berperan penting dalam menetralisir radikal bebas. Membantu mengurangi risiko berbagai penyakit kronis.
Ritual minum teh hijau ini juga mendorong menjalani kehidupan yang penuh perhatian. Ini adalah masa tenang, refleksi dan hubungan mendalam dengan momen saat ini.