6 Cara Menjaga Kebugaran Tubuh, Biar Gak Gampang Sakit Di Musim Pancaroba

Jay Jetrin, Kakek 52 Tahun dari Thailand yang Masih Bugar
Sumber :
  • Instagram

Olret – Musim pancaroba dengan perubahan cuaca ektrem yang mendadak, bisa membuat tubuh tidak sehat dan mudah jatuh sakit.

Cara Turunkan Lemak Perut Secara Mudah Tanpa Perlu Keluar Rumah

Untuk itu, penting untuk menjaga kebugaran tubuh dan menjaga imun tubuh. Supaya kamu tetap bisa beraktivitas dengan sehat dan kesehatan tubuh juga terjaga dengan baik.

Nah, apa saja langkah yang tepat untuk menjaga kesehatan selama menghadapi musim pancaroba ini. Yuk simak selengkapnya.

1. Pola Makan Baik Dengan Makanan Yang Bernutrisi

Respon Tubuh Saat Kekurangan Gula Darah, Apa yang Terjadi dan Kenapa?

diet makanan mentah

Photo :
  • getty image

Kesehatan tubuh sebenarnya ditentukan oleh dua hal yaitu pola makan dan pola hidup. Sebab apa yang kita konsumsi akan berpengaruh besar pada kebugaran tubuh selama beraktivitas.

Kenali Pertanda Tubuh Saat Kamu Sedang Stres! Awas Jangan Abai ke Diri Sendiri

Untuk itu, pastikan konsumsi makanan yang bernutrisi dan sehat. Kurangi junk food dan makanan instan. Selain itu, atur pola makan, makan dengan benar (tidak terburu-buru) dan disiplin.

Halaman Selanjutnya
img_title