5 Resep Menu Harian Simpel dan Yummy, Hemat Banget!

Ilustrasi bahan makanan
Sumber :
  • https://www.pexels.com/@Ella-Olsson-572949

Bahan-bahan yang diperlukan antara lain 5 siung bawang putih, 8 siung bawang merah, 3 buah cabai keriting, 10 buah cabai rawit, 1 buah tomat, 10 buah belimbing wuluh, 1 lembar daun salam, 2 lembar daun jeruk, 1 sereh, santan 65 ml, garam, gula, kaldu bubuk dan merica secukupnya.

10 Khasiat Tahu, Menu Sehat yang Baik untuk Tubuh di Segala Usia

Tumis bawang merah dan bawang putih, masukkan daun salam, daun jeruk dan sereh, disusul dengan empat potong daging ayam, tambahkan garam, gula, merica, kaldu bubuk, kemudian beri air dan santan terakhir potongan tomat, belimbing wuluh serta cabai, aduk dan diamkan hingga matang siap disantap.

Nah, bagaimana apakah anda tertarik? Apalagi sedang berhemat resep diatas perlu masuk daftar menu harian yang wajib dicoba.

5 Makanan Sehat Untuk Membantu Mengontrol Berat Badan dan Membuat Awet Muda