Curug Sengon Bogor, Destinasi Apik yang Jarang di Jamah Traveler

Curug Sengon Bogor
Sumber :
  • google image

Untuk akses masuk, tentunya Curug Sengon ini beroperasi full time dimana buka setiap hari dan bebas akses 24 jam.

Menikmati Keindahan Curug Daun Bogor, Cocok Untuk Anak-Anak

Akan tetapi, untuk akses yang lebih aman tetaplah datang di waktu wajar, jikapun ingin menikmati air di waktu – waktu hampir gelap maka datanglah pada senja, sebab malam hari tidak terlalu baik untuk berkunjung ke tempat mana-pun.

Namun, anda tidak perlu khawatir sebab Curug ini tetap dibudidayakan oleh warga setempat sehingga untuk akses masuknya anda masih perlu membayar biaya karcis. Biaya tersebut tidaklah mahal dan hanya berkisar 5 ribuan rupiah. Adapun tujuan dari biaya tersebut adalah tentunya menjaga kebersihan dan keasrian wisata tersebut.

Trekking ke Curug Rajawali Bogor, Nuansa Mistis Membuat Merinding

Wisata ini sangat tepat dikunjungi bagi kalangan apapun, termasuk bagi kalangan pecinta alam maupun pecinta fotografi. Pecinta fotografi akan menemukan berbagai spot – spot menarik untuk berfoto bertemakan alam atau latar belakang pemandangan alam yang indah. Anda bebas mengabadikan momen – momen anda tersebut di tempat ini, intinya tetaplah melakukan momen yang sopat dan taat aturan.

Banyak orang yang memilih berwisata ke tempat ini sebab, Curug Sengon terkenal dengan airnya yang sangat segar.

Tak jarang pula, orang – orang disini mendapatkan inspirasi dari pemandangan alam yang menenangkan tersebut. Oleh sebab itu, seniman atau para penghasil karya sangat cocok menjadikan destinasi Curug Sengon sebagai prioritas berlibur.

7 Hobi yang Ingin Dilakukan Oleh Orang-Orang Pisces, Menulis Puisi Hingga Fotografi

Wisata ini juga sangat hemat, melihat karcisnya yang berkisar 5 ribu rupiah tersebut dan biaya makan atau biaya cadangan yang tidak terlalu besar membuat destinasi ini adalah pilihan paling tepat untuk libur berslogan hemat. Anda hanya memerlukan biaya berkisar 50 ribu untuk menikmati waktu berlibur. Tidak terlalu besar kan?

Halaman Selanjutnya
img_title